Thursday, October 22, 2009

Cara Meningkatkan Rangkin Alexa

Semua Blogger ( ga semua ding...maksudnya ada perkecualian gitu ) pasti ingin punya page rank alexa yang tinggi ( aku juga lho...), nah untuk mewujudkan itu semua bukan hal yang mudah karena butuh perjuangan, yang menguras tenaga, waktu dan pikiran kita, sebagai seorang blogger yang suka walking walking sana sini aku menemukan beberapa artikel untuk meningkatkan alexa rank kita caranya adalah sebagai berikut :

  • Buat postingan yang menarik agar banyak pengunjung yang datang
  • Daftar blog anda pada search engine, agar mudah terindex
  • Cari backlink sebanyak-banyaknya dan berkualitas - Memberi komentar pada situs yang banyak pengunjungnya dan mempunyai page rank tinggi, beri komentar yang bagus supaya bisa menarik perhatian pemilik blog atau pengguna lain, sertakan link sehingga orang lain bisa dengan mudah menuju ke blog anda - Update blog secara berkala, karena google lebih senang dengan situs yang sering di update karena google menganggap ada kegiatan yang kontinu dalam blog anda. - Daftarkan blog anda ke blog katalog, atau blog direktori gratisan, semakin banyak tautan dari blog lain ke blog anda, maka google akan semakin menganggap blog anda berbobot.
  • Aktif dalam forum diskusi seperti google grup, yahoo answer, atau social networking seperti friendster dan FaceBook
  • Daftarkan blog anda ke technorati
  • Menginstal Alexa toolbar pada browser anda, atau memasang widget alexa pada blog
  • Biasakan masuk ke situs anda menggunakan google search
  • Buat link antar halaman, dan link dari halaman home ke sub halaman dan sebaliknya
Bagainama teman teman silahkan mencoba ini hanya sebagian kecil tip yang bisa aku tulis, pasti masih ada banyak sekali tip lain yang juga berhubungan dengan meningkatkan page rank alexa jadi teman teman ku semua selamat mencoba ya.

11 comments:

FATAMORGANA on October 22, 2009 at 1:51 AM said...

makasih banyak atas tipsnya.

Admin on October 22, 2009 at 6:05 PM said...

Buat Setiawan : makasih udah komentar ya......

dudi jaya on October 31, 2009 at 4:45 PM said...

hem.. interesting, saya belum sempat nih melakukkan blogwalking, mas tolong juga ulas tentang blog2 yang dofollow kan katanya komen di blog dan situs dofollow meningkatkan linkback. makasih...

kunjungi juga blog sederhana saya ya mas di :
http://dudijaya.blogspot.com

dudi jaya on October 31, 2009 at 4:45 PM said...

hem.. interesting, saya belum sempat nih melakukkan blogwalking, mas tolong juga ulas tentang blog2 yang dofollow kan katanya komen di blog dan situs dofollow meningkatkan linkback. makasih...

kunjungi juga blog sederhana saya ya mas di :
http://dudijaya.blogspot.com

Admin on November 1, 2009 at 6:06 PM said...

Buat dudi jaya : terimakasih atas usulannya

Surabaya Notebook on January 1, 2010 at 10:17 AM said...

nitip tenar mas, bagi yang butuh driver notebook silahkan main disini http://www.surabaya-notebook.blogspot.com/

The Imens on March 8, 2010 at 1:29 PM said...

mas bantu saya soalnya pageang saya jeblok abis thanks tutor nya mas

halim inside on April 18, 2010 at 11:19 AM said...

smenjak Alexa widget sy copot dr blog sy..
rank ny jadi jeblok gk karu"an.. ehehe.. :D

sbnerny guna Alexa Rank ini apaan sih..??

archicompartner.com on July 22, 2010 at 8:09 AM said...

setuju banget bro,,thanks

radhy irdianto hamdika on April 19, 2011 at 8:16 AM said...

THANK ATAS INFONYA.
fungsi alexa apaan sii?

Caradantutorial on November 3, 2011 at 2:50 PM said...

wah thx atas infonya,,,
blog ane tetep sepii aje:mewek

Post a Comment

Silahkan tulis komentar tentang blog ini, usulan, saran dan kritik serta ide ide yang membangun.

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Hobi Unduh Fans

Berlangganan

Masukkan Emailmu Untuk Berlangganan Tutorial Terbaru Via Email:

Delivered by FeedBurner

 

Banner

Site Info

Powered by  MyPagerank.Net

widget
Postingan
Komentar

100 Blog Indonesia Terbaik

Pop Up

Tutorial Tip Trik Copyright © 2009 WoodMag is Designed by Ipietoon for Free Blogger Template