Wednesday, June 10, 2009

Blogger,Craker,Hacker,Gamer dan Wortel

Wah.... Judul ini apa maksudnya ya? gini loh, tiba tiba aja ide untuk menulis artikel ini terlintas saat aku sedang mendesain CD interaktif, nah waktu sedang mengolah grafis nya menggunakan photoshop kok aku merasa mataku lelah ya, kayaknya capek banget dan terassa agak pusing ini udah lama terjadi kesimpulanku mata yang terlalu dipaksakan untuk bekerja dengan komputer dalam waktu lama ( bayangkan aja aku dari jam 7.30 - 16.00 ) bekerja di depan komputer istirahat cuma makan dan sholat, udah gitu sampai rumah kadang masih menyelesaikan tugas lain yang lagi lagi harus menggunakan komputer bisa kebayangkan betapa lelah mata kita. Oleh karena itu, saya sarankan kepada para Blogger, Craker, Hacker, Desainer, Progamer, Gamer dan lain lain yang bekerja di depan komuter dalam waktu yang lama agar menjaga kesehatan mata, karena mata merupakan element yang sangat penting bagi kita yang bekerja di dunia komputer, bisa dibayangkan klo mata kita samapai sakit atau ada kelainan ( kayak mataku) yang harus pakai kacamata minus....waduh repot rasanya. Jadi tulisan ini hanya sekedar ajakan untuk menjaga kesehatan mata dengan mengkonsumsi wortel untuk mendapatkan suplay vit.A, atau bisa juga mengunakan vitamin sintetis seperti obat obatan yang beredar di pasaran, tapi kayak nya vit. A alami dari wortel lebih baik dari yang intetis. Selamat bekerja lagi dan jangan lupa jaga mata kita. Jika ada ide atau informasi tambahan silahkan post comment




0 comments:

Post a Comment

Silahkan tulis komentar tentang blog ini, usulan, saran dan kritik serta ide ide yang membangun.

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Hobi Unduh Fans

Berlangganan

Masukkan Emailmu Untuk Berlangganan Tutorial Terbaru Via Email:

Delivered by FeedBurner

 

Banner

Site Info

Powered by  MyPagerank.Net

widget
Postingan
Komentar

100 Blog Indonesia Terbaik

Pop Up

Tutorial Tip Trik Copyright © 2009 WoodMag is Designed by Ipietoon for Free Blogger Template